Header Ads Widget

Ticker

8/recent/ticker-posts

MATERI TEKNOLOGI LAYANAN JARINGAN KELAS XI dan XII TKJ K13

MATERI KOMUNIKASI DATA KELAS XI

Berikut ini Materi Teknologi Layanan Jaringan TKJ Kurikulum 2013 revisi 2017 yang diajarkan di Kelas XI dan XII Teknik Komputer dan Jaringan SMK.
Kelas XI TKJ Semester 1

1. Keragaman Komunikasi: (30)
• Komunikasi Audio
• Komunikasi Video
• Komunikasi Audio Video
• Komunikasi Data

2. Standar Komunikasi: (30)
• Standar Organisasi
OSI (Open System Interconnection)
• Internet Standar

3. Proses Komunikasi: (30)
• Komunikasi pada jaringan komputer dan telepon
• Perangkat komunikasi pada jaringan komputer dan telepon

4. Teknologi Komunikasi Data dan Suara: (30)
• Teknologi Komunikasi Data
• Teknologi Komunikasi Suara

Kelas XI TKJ Semester 2

5. Analisis Kebutuhan Telekomunikasi : (30)
• Analisis dan peninjauan lapangan
• Analisis kebutuhan sumber daya dalam telekomunikasi
• Analisis kebutuhan perangkat dalam telekomunikasi

6. Analisis Kebutuhan Bandwidth : (30)
• Pengertian bandwidth, throghtput
• Kebutuhan bandwidth dalam jaringan
• Keragaman kebutuhan bandwidth sesuai kebutuhan

7. Server VoIP Softswitch :(30)
• Pengertian VoIP
• Kebutuhan perangkat VoIP
• Konsep kerja server Softswitch

8. Bagan dan Konsep Kerja PBX pada server Softswitch :(30)
• Pengertian PBX
• Proses kerja PBX server Softswitch

Kelas XII TKJ Semester 1

1. Konfigurasi Ekstensi dan Dial Plan pada server Softswitch :(30)
• Pengertian ekstensi dan dial plan pada server VoIP
• Konfigurasi ekstensi dan dial plan pada server softswitch

2. Prosedur Instalasi Server Softswitch berbasis SIP : (30)
• Pengertian SIP
• Instalasi server softswitch berbasis SIP

3. Konfigurasi Ekstensi dan dial-plan Server Softswitch :(30)
• Konfigurasi ekstensi server softswitch
• Konfigurasi dial-plan server softswitch

4. Fungsi Firewall pada jaringan VoIP :(30)
• Fungsi firewall pada jaringan komputer
• Fungsi firewall pada jaringan VoIP

Kelas XII TKJ Semester 2

5. Prinsip kerja subscriber internet telepon :(30)
• Pengertian subscriber
• Prinsip kerja subscriber pada internet telepon

6. Konfigurasi pada subscriber internet telepon :(30)
• Instalasi subscriber secara umum internet telepon
• Konfigurasi subscriber pada internet telepon

7. Mengevaluasi kerja sistem komunikasi VoIP :(30)
• Prosedur pengamatan kerja sistem telekomunikasi
• ProseduR pengamatan kerja telekomunikasi menggunakan VoIP

8. Perawatan sistem komunikasi VoIP :(30)
 Jenis-jenis perawatan sistem komunikasi VoIP
 Alat kerja perawatan sistem komunikasi VoIP
 Langkah-langkah perawatan sistem komunikasi VoIP
 Prosedur pembuatan laporan perawatan sistem komunikasi VoIP

9. Penyelesaian permasalahan sistem komunikasi VoIP :(30)
• Prosedur dan teknik pemeriksaan permasalahan pada sistem komunikasi VoIP
• Teknik perbaikan permasalahan pada sistem komunikasi VoIP
• Prosedur pengecekan hasil perbaikan
• Prosedur pembuatan laporan hasil perbaikan pada sistem komunikasi VoIP

Posting Komentar

0 Komentar